Selain Gelora Bung Karno dan Jakabaring Sport City, tempat penyelenggaran Asian Games 2018 yang penuh sorotan juga ada di Velodrome Rawamangun, Jakarta.




sumber: cox architecture


venue indoor track yang biasa digunakan untuk balap sepeda ini telah direnovasi oleh es global, kontraktor asal inggris berspesifikasi untuk velodrome, dengan pembangunan untuk olimpiade london 2012 silam yang menjadi riwayat dari perusahaan tersebut.


sumber: klanews




es global menggaet richard coulson, seorang arsitek dari cox architecture untuk menggubah velodrome rawamangun yang hadir dengan konsep hemat energi, diperindah melalui kubah berbahan membran yang mampu menghantarkan sinar matahari secara maksimal.


Sumber: Cox Architecture


Bangunan ini memiliki standar anti gempa dan berkapasitas dua ribu penonton dan seusai gelaran Asian Games 2018, Velodrome Rawamangun akan kembali dipersiapkan untuk Asian Paragames 2018.


Foto teaser: dok. Cox Architecture